Dec 31, 2013

Syarat dan Ketentuan Japan Festival (Hanakotoba Matsuri)

ATURAN PELAKSANAAN
JAPAN FESTIVAL 
(HANAKOTOBA MATSURI/ THE LANGUAGE OF FLOWERS)

§  JENIS PERLOMBAAN
1.         Tournament Yugi-Oh!
2.     Band Competition
3.     Singing Contest
4.     Cosplay Competition
5.     Fanfiction Contest
6.     Drawing OC
7.     Beyblade


§  TEMPAT DAN TANGGAL PELAKSANAAN :
a.       Technical Meeting
Hari/Tanggal  : Kamis, 30 Januari 2014
Waktu            :14.30 WITA
Tempat           :SMA Negeri 7 Banjarmasin
b.  Perlombaan Singing Contest
     Hari/Tanggal    : Sabtu, 8 Februari 2014
     Tempat            : SMA Negeri 7 Banjarmasin
c.     Hanakotoba Matsuri
Hari/Tanggal  : Minggu, 9 Februari 2014
Waktu            : 08.00 WITA - selesai
Tempat           : SMA Negeri 7 Banjarmasin

§  KETENTUAN LOMBA
   1. Yugi-Oh!
Turnament Yu-Gi-Oh "Burn Up Stardust" bekerja sama dengan Duelist Yugi-Oh Banjarmasin.
-          Menggunakan card Yu-Gi-Oh TCG Eng
-          Banlist mengikuti TCG Eng januari 2014. Untuk daftar cardnya bisa di ceck di http://www.yugioh-card.com/en/limited/
-          Diperbolehkan Menggunakan Print / fake, Ori lebih baik
-          Min card dalam deck 40 lembar. Max 60 lembar, side deck dan extra deck masing-masing max. 15 lembar.
-          Pembatasan peserta apabila perlu. Dan apabila jumlah pendaftar ganjil, peserta yang mendaftar terakhir terpaksa tidak di ikutkan.
-          System tergantung jumlah peserta. Double elimination / Poin.
-          \Fee 25.000 rupiah (get freepass) penyerahan fee paling lambat tanggal 7 februari 2014
-          Tidak ada minimum peserta
-          14 pendaftar pertama mendapat paket randoma
-          Pendaftar dianggap sah apabila mengetik format "daftar Burn Up Stardust" via sms, message FB / coment
-          Deck list diserahkan sebelum hari H, bisa via PM FB, format boleh txt atau docx / xlsx ..
-          Price single card juara 1 mengambil lebih dulu, trus juara 2 dan 3 Price list
-          Stardust Dragon (Secret rare - CT05)
-          Shooting Star Dragon ( Ultra rare - STBL)
-          Imperial Iron Wall (common - SDZW)
-          *apabila peserta lebih dari perkiraan hadiah akan ditambah


2. Band Competition :
Juara yang diperebutkan
·         Juara 1 Band Competition : Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 2 Band Competition : Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 3 Band Competition : Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:
-          Durasi tampil 15 menit termasuk dengan checksound
-          Lagu yang dibawakan dua buah lagu asli Jepang dan dominan berbahasa jepang dengan genre bebas
-          Biaya pendaftaran  Rp150.000,00/grup
-          Kuota peserta adalah 10 band
-          Pendaftaran terakhir selambat-lambatnya saat tehcnical meeting
-          Alat music disediakan oleh panitia,nama peserta boleh membawa alat musik sendiri
-          Peserta wajib daftar ulang minimal setengah jam sebelum penampilan masing-masing
-          Apabila peserta tidak daftar ulang,maka akan didiskualifikasi dan uang pendaftaran hangus
-          Diwajibkan berhadir pada saat Technical Meeting pada tanggal 30 Januari 2014  untuk mengambil nomor urut
-          Peserta akan dinlai berdasarkan vocal,music,performance,dan ketepatan waktu
-          Syarat dan ketentuan di atas dapat berubah sewaktu-waktu
-          Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
-          CP: (Eric) 085348728878

3. Singing Contest
Juara yang diperebutkan
·         Juara 1 Singing Contest: Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 2 Singing Contest : Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 3 Singing Contest : Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:                     
-          Peserta diperbolehkan menyanyi solo atau duo, lebih dari pad itu tidak boleh
-          Biaya pendaftaran peserta solo Rp 50.000,00/solo dan Rp 100.000,00/duo
-           Peserta menyanyikan 2 buah lagu, 1 lagu yang sudah disediakan dan 1 lagu bebas
-          Kontes akan diadakan pada tanggal 8 Februari 2014 atau satu hari sebelum hari H
-          Peserta diajibkan untuk daftar ulang setengah jam sebelum kontes dimulai, apabila peserta tidak daftar ulang akan didiskualifikasi dan uang pendaftaran hangus
-          Peserta wajib pada saat Technical Meeting pada tanggal 30 Januari 2014 untuk pengambilan nomor urut dan memilih lagu
-          Backsound lagu bisa disediakan panitia atau peserta diperbolehkan membawa backsound yang sudah dipersiapkan sendiri
-          Penilaian berdasarkan vocal, performa, dan pembagian suara di atas panggung
-          Syarat dan ketentuan di atas dapat berubah kapan saja
-          Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
-          CP: (Gadies) 089692109002

4. Cosplay Competition
Juara yang diperebutkan
·         Juara 1 Cosplay : Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 2 Cosplay : Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 3 Cosplay : Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:
-          Peserta adalah individu maupun tim
-          Durasi tampil peserta maksimal 5 menit
-          Biaya pendaftaran untuk Rp 50.000,00/individu, tim minimal dua orang Rp 70.000,00/tim dan untuk tim yang beranggotakan lebih, dikenakan biaya Rp 10.000,00 sesuai anggota tambahannya
-          Cosplay bertema bebas
-          Kostum tidak boleh berbau SARA, pornografi, ataupun hal lain yang dapat menimbulkan perselisihan
-          Dilarang membawa dan menggunakan senjata tajam, senjata api, obat-obatan terlarang, minuman keras sungguhan sebagai alat atau aksesoris pendukung
-          Penilaian berdasarkan penguasaan panggung, kesesuaian / action, kerapian kostum, dan kejelasan alur / plot cerita
-          Peserta wajib daftar ulang dan mengumpulkan backsound paling lambat setengah jam sebelum masing-masing penampilan, apabila peserta tidak daftar ulang maka peserta akan didiskualifikasi dan uang pendaftaran akan hangus
-          Peserta yang melanggar pertauran akan didiskualifikasi
-          Peserta diwajibkan mengikuti Technical Meeting pada tanggal 30 Januari 2014
-          Syarat dan ketentuan di atas dapat berubah kapan saja
-          Keputusan juri tidak dapat diganggu gugat
*jika peserta banyak, hadiah akan ditambah
-          CP : (Irfani)087814322967, (Firza) 082154635450

5. Fanfiction Contest
Juara yang diperebutkan
·         Juara Fanfiction Contest: Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:     
-          Peserta adalah  individu
-          Biaya pendaftaran Rp 20.000,00/peserta
-          Fanfic belum pernah diikutsertakan dalam lomba apapun dan belum pernah dipublikasikan
-          Fanfic ditulis dengan font Times New Roman 12 spasi 1,5
-          Rate fanfic maksimal T+
-          Tidak mengandung unsur SARA dan pornografi
-          Genre fanfic bebas
-          Tipe straight, no NC, no Yaoi/Yuri, no TG
-          Fanfiction harus lengkap dengan word minimal 1K+ dan maksimal 3K+
-          Tidak menambahkan tokoh OC dalam fanfic
-          Fanfc diumpulkan dalam bentuk 1 soft copy dan 1 print out selambat-lambatnya 2 hari sebelum hari H
-          Setiap peserta hanya boleh mengikutsertakan 1 fanfic
-          Sertakan nama asli, pen name author, dan disclaimer anime / manga yang digunakan
-          Penilaian berdasarkan keaslian, kemenarikan, dan ketatabahasaan yang baik dan benar
-          Pendaftaran terakhir adalah seminggu sebelum hari H
-          Syarat dan ketentuan di atas dapat berubah sewaktu-waktu
-          CP : (Seann) 0896 91425076

6. Drawing OC
Juara yang diperebutkan
·         Juara Drawing OC Contest: Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:     
-          Biaya pendaftaran Rp. 20.000,00/Peserta.
-          OC belum pernah dipublikasikan.
-          Peserta diperbolehkan menggambar OC lebih dari satu.
-          OC yang diserahkan akan menjadi hak milik panitia.
-          OC tidak mengandung unsur SARA dan pornografi.
-          Lomba dilaksanakan di SMAN 7 Banjarmasin di ruangan yang sudah ditentukan.
-          Membawa alat tulis masing-masing (Pensil, penghapus, dll).
-          Setiap peserta hanya dapat mengumpulkan 1 buah karya OC.
-          OC dilaksanakan dari jam 10.00 sampai 12.00 siang.
-          Waktu yang diberikan untuk menggambar OC adalah 2 jam, setelah waktu habis semua karya sudah harus dikumpulkan.
-          Bagi peserta yang terlambat panitia tidak memberikan waktu tambahan dan mengerjakan OC dengan waktu yang tersisa.
-          Pendaftaran paling lambat satu hari sebelum hari H.
-          Pendaftaran dapat ditutup sebelum batas akhir pendaftaran apabila kuota peserta sudah mencukupi.
-          Kuota pendaftaran maksimal 20 orang.
-          Penilaian berdasarkan keaslian, komposisi, preposisi, kerapian, dan kesesuaian persyarataan.
-          Syarat dan ketentuan di atas dapat berubah kapan saja.
-          CP: 081345338066 (Addeline), 08565173600 (Ami), 081348136096 (Rara).

7. Beyblade
Juara yang diperebutkan
·         Juara 1 Beyblade Competition: Trophy + Piagam + Uang Tunai
·         Juara 2 Beyblade Competition: Trophy + Piagam + Uang Tunai
Syarat dan Ketentuan:           
-          Peserta adalah perorangan
-          Permainan ditentukan oleh jumlah peserta
-          Pendaftaran Rp 30.000,-
-          Launcher yang digunakan semua jenis ripcord launcher dan light launcher.
-          Beyblade dan launcher yang digunakan tidak harus asli, asal kalau kw atau fake beyblade harus memenuhi syarat diatas.
-          BeyBattle = 'Best of Three'. Peserta harus memenangkan 2 dari 3 ronde. Ronde akan berakhir apabila salah satu beyblade terlontar keluar dari stadium (KO / Knock Out), atau salah satu beyblade berhenti berputar (OS / Out Spin). Apabila, terjadi dua KO yang bersamaan atau kedua beyblade berhenti berputar bersamaan, maka akan dihitung 'Draw / Seri, dan ronde akan terus dilanjutkan untuk mencapai 3 kemenangan.
-          Miss-Launch (Beyblade keluar dari stadium dengan sendirinya akibat kelalaian pada saat launching) akan dianggap kekalahan pada ronde tersebut.
-          Di dalam satu BeyBattle, hanya diperbolehkan untuk menggunakan 1 beyblade kombo saja. Beyblade kombo baru diperbolehkan untuk diganti di BeyBattle berikutnya. Demikian pula, pengencangan Facebolt / parts menggunakan 'Tool selama BeyBattle berlangsung tidak diperbolehkan.
-          Beyblade yang sudah terpilih dan sudah dipasang di Bey Launcher sebelum BeyBattle dimulai tidak diperkenankan untuk diganti, dan harus digunakan selama durasi BeyBattle tersebut.
-          Selama BeyBattle, tidak diperkenankan untuk mengganti parts apapun, kecuali pemasangan Grip Launcher / 3 Segment Grip, KECUALI parts tersebut menjadi rusak dan tidak bisa dipakai lagi, maka juri akan memperbolehkan peserta untuk mengganti parts tersebut dengan parts yang SAMA.
-          Apabila selama pertandingan berlangsung dan beyblade masih berputar di arena stadium, dan ada yang menyentuh bagian arena stadium, baik disengaja ataupun tidak disengaja, maka ronde tersebut akan dianggap tidak sah, dan peserta yang menyentuh arena stadium otomatis akan dianggap kalah dalam ronde tersebut. Juri berhak mengulang ronde tersebut.
-          Apabila ada peserta yang ingin mengajukan protes, bisa dilakukan selama pertandingan berlangsung, dan semua tergantung dari keputusan juri. Protes akan diabaikan apabila pertandingan ronde tersebut sudah selesai. Mohon diingat bahwa keputusan juri adalah mutlak.
-          Apabila terjadi kecurangan selama BeyBattle, maka secara otomatis peserta yang melakukan kecurangan tersebut akan dianggap kalah dalam BeyBattle tersebut.
-          Berikut penjelasan tentang beyblade yang berputar kiri atau 2 arah sekaligus:
-          Beyblade yang berputar kiri atau dua arah sekaligus itu tidak bisa dirubah lagi kecuali Face, Track dan Bottom nya.
-          Beyblade yg dimaksud adalah :
-          Left Spin (Berputar kiri) Seri L-Drago: LDrago, Lightning LDrago, Meteo LDrago, LDrago Destroy, LDrago Guardian.
-          Left / Right Spin (Berputar 2 arah) Gravity Perseus dan VariAres.
-          Pendaftaran pada hari H masi bisa dilakuan tapi harga tiket dan lomba terpisah
-          Syarat dan ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu
-          Keputusan juri adalah mutlak
-          Sebelum tanya CP lihat dulu beyblade.wikia.com

-          CP : (LD) 082151385070

§  TEMPAT DAN WAKTU PENDAFTARAN
Waktu Pendaftaran
Pendaftaran dimulai sejak undangan ini diterima sampai Technical Meeting. Hari Senin – Sabtu pukul 14.30-17.00 WITA.
Tempat Pendaftaran
Sekretariat SMA Negeri 7 Banjarmasin
Jl. A. Yani Km. 5 Komp. Dharma Praja V No. 47 Banjarmasin.

Untuk hari Libur Nasional, Ujian Akhir Semester, dan Libur semester, Pendaftaran lewat SMS atau menghubungi Contact Person yang tertera:
Contact Person
Pertanyaan & informasi lebih lanjut :
Yasmina Syifa                      (082149712114)
Baruna Medika                     (085754566100)
Pendaftaran :

0 komentar :

Post a Comment